MU Merekrut Lisandro Martinez, Simak Profilenya di Sini

MU Merekrut Lisandro Martinez, Simak Profilenya di Sini
MU Merekrut Lisandro Martinez, Simak Profilenya di Sini

MU Merekrut Lisandro Martinez – Setelah bernegoisasi saat ini Mancester United hanya tinggal menyelesaikan satu langkah lagi untuk merekrut Lisandro Martinez setelah melakukan negoisasi bersama Ajax Amsterdam. Kini MU siap untuk merekrut bek internasional Lisandro Martinez.

Melansir dari bola.net, Performa luar biasa yang ada pada diri Lisandro Martines membuat ia menjadi incaran oleh beberapa klub bola papan atas di Eropa. Klub Mancaster United dan Arsenal adalah contoh klub bola yang melirik kemampuan hebat Lisandro Martinez.

Meski usaha untuk merekrut Martinez tidak mudah karena bek kelas internasional itu juga diincar oleh klub sepak bola Arsenal. Namun, kini usaha Mancaster United berbuah manis. Kini hanya tersisa satu langkah saja untuk akhirnya MU merekrut Martinez menjadi anggota yang memiliki julukan klub Setan Merah itu.

Bacaan Lainnya

Kabarnya Mancaster United harus merogoh kocek mahal untuk merekrut Lisandro Martinez, sebab biaya transfer yang harus mereka bayar adalah senilai 50 juta euro. Pentransferan akan segera terjadi pada waktu dekat.